Agar bisa mendapatkan dana bantuan dari pemerintah, banyak orang yang ingin mendaftarkan diri sebagai UMKM BRI.
Pada saat covid permohonan mengajukan pendaftaran UMKM cukup melambung tinggi,
Saat itu memang wabah tersebut membuat banyak orang sulit bekerja, terutama para pedagang khususnya UMKM.
Tak hanya pelaku UMKM saja yang terkena dampakanya, melainkan semua orang terkena imbas dari wabah tersebut.
Untuk mengatasi masalah krisis tersebut pemerintah membuat program memberikan bantuan kepada para pelaku usaha yang terdampak.
Apabila kalian termasuk salah satu pelaku UMKM, maka bisa daftar apakah masuk kedalam sistem penerima bantuan tersebut.
Penasaran bagaimana caranya? silahkan simak ulasan berikut ini sampai selesai, karena kami akan bahas sedetail mungkin untuk Anda.
UMKM BRI
Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) memiliki peran yang sangat penting dalam perekonomian Indonesia,
Dan Bank Rakyat Indonesia (BRI) telah memainkan peran tersebut dalam mendukung pertumbuhan dan pengembangan UMKM di Indonesia.
Sebagai salah satu bank terbesar di Indonesia, BRI telah menjalankan berbagai program dan inisiatif yang bertujuan untuk memberdayakan UMKM.
Baca Juga: 3 Cara Cek dan Mencairkan DPLK BRI Terbaru
Melalui berbagai layanan keuangan seperti pinjaman modal usaha, pembukaan rekening, dan layanan perbankan digital,
BRI memudahkan para pelaku UMKM dalam mengakses sumber daya finansial yang dibutuhkan untuk meningkatkan produktivitas dan ekspansi bisnis.
Dengan dukungan dari bank BRI, membuat para pelaku usaha di seluruh Indonesia dapat tumbuh, menciptakan lapangan kerja baru, dan memberikan kontribusi yang berarti terhadap perkembangan ekonomi nasional.
Syarat Daftar UMKM BRI
Sebelum menuju ke proses pendaftaran, tentu nasabah harus menyiapkan beberapa persyaratannya terlebih dahulu.
Semua proses perbankan harus sesuai dengan persyaratan yang berlaku, itu semua sudah menjadi ketentuan dari pihak bank.
Dalam hal ini nasabah harus menyiapkan beberapa syarat serta dokumen sebagai berikut:
- Sebagai warga negara Indonesia
- Memiliki e-KTP
- Punya usaha mikro (UMKM)
- Bukan ASN (pegawai pemerintah)
- Tidak sedang ada cicilan KUR BRI
- Maksimal modal UMKM 1 Miliar
- Pendaftaran dilakukan sesuai domisili usaha
- Mempersiapkan dokumen penting seperti KTP, KK, NIB/SKU/IUMK, yang dikeluarkan oleh instansi.
Penting untuk memeriksa persyaratan yang berlaku di cabang BRI terdekat atau menghubungi layanan call center BRI.
Baca Juga: BRI Pusat, Alamat Kantor dan Nomor Telepon Terbaru
Tujuannya untuk memastikan bahwa persyaratan yang dibawah sudah lengkap dan sesuai dengan ketentuan pihak bank yang baru.
Cara Daftar UMKM BRI
Seperti yang sudah kami singgung diatas bahwa proses pendaftaran UMKM BRI dapat dilakukan oleh semua orang dari berbagai sektor.
Mulai dari usaha produksi makanan dan minuman, kerajinan tangan, pakaian, dan lain sebagainya.
Melalui dukungan dari BRI, para UMKM bisa berkembang dan meraih lebih banyak peluang.
Daftar UMKM Melalui Situs OSS.GO.ID
OSS merupakan sebuah halaman resmi yang dibuat oleh pemerintah indonesia, fungsinya sebagai tempat meminta perizinan usaha.
Tenang saja halaman ini aman dan memang di buat oleh pemerintahan dan untuk cara daftarnya silahkan simak langkah-langkah dibawah ini:
- Buka browser
- Lalu kunjungi halaman https://oss.go.id
- Setelah itu klik Daftar
- Pilih skala usaha UMKM
- Masukkan data dengan benar dan klik Daftar
- Periksa email untuk melakukan aktivasi
- Klik menu perizinan usaha
- Lalu pilih Permohonan Baru
- Lengkapi data-data sesuai form yang disediakan
- Baca dan pahami, klik centang pada pernyataan mandiri
- Periksa draf perizinan usaha
- Setelah itu, tunggu hingga perizinan terbit.
- Selesai.
Daftar UMKM BRI Online
Selain proses pendaftaran diatas yang dilakukan secara online, kalian juga bisa menggunakan cara yang kedua ini,
Memang prosesnya secara offline, tapi tidak kalah menarik dengan proses pendaftaran secara online.
Pada proses pendaftaran secara online calon pendaftar harus langsung datang ke dinas koperasi terdekat,
Setelah itu coba lakukan beberapa langkah dibawah ini:
- Siapkan dokumen persyaratannya
- Datang ke Dinas Koperasi UMKM
- Minta surat rekomendasi kepala dinas koperasi
- Lampirkan NIK dan KK
- Isi formulir sesuai form yang disediakan
- Pastikan data yang dimasukkan benar
- Tunggu hingga permohonan ASnda di proses oleh dinas koperasi dan UKM
- Jika sudah lolos verifikasi selamat anda sudah terdaftar BLT UMKM
- Selesai.
Baca Juga:
Cara Mengecek Bantuan UMKM BRI
Dulu proses pengecekan bantuan dapat menggunakan layanan e-form BRI, tapi kini layanan tersebut sudah tidak dapat digunakan lagi.
Tapi tenang untuk mengecek bantuan tersebut nasabah bisa menghubungi layanan call center BRI di 14017, atau juga bisa lewat nomor whatsapp BRI 0812 12 14017.
Pastikan bahwa kalian mendapatkan informasi terkait program bantuan dari sumber resmi BRI atau menghubungi layanan call center diatas.
Mungkin itu tadi pembahasan tentang UMKM BRI mulai dari persyarata, cara daftar dan juga bagaimana cara cek bantuannya.
Semoga dengan adanya informasi diatas, nasabah jadi tahu bagaimana prosesnya dengan benar.